Briefing petugas HD, HKD, dan HP - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Tulang Bawang Barat

Telah rilis publikasi Kecamatan Dalam Angka 2024

Untuk mendapatkan data BPS silahkan datang ke Pelayanan Statistik Terpadu BPS Kabupaten Tulang Bawang Barat Tirta Makmur, Tulang Bawang Tengah setiap hari kerja mulai pukul 08:30 s.d 15:30 WIB atau ke Pelayanan Statistik Terpadu di kantor BPS Provinsi dan BPS Kabupaten/Kota Se-Provinsi Lampung

Briefing petugas HD, HKD, dan HP

Briefing petugas HD, HKD, dan HP

10 Desember 2024 | Kegiatan Statistik


Pada Selasa (10/12), Tim Distribusi Statistik BPS Kabupaten Tulang Bawang Barat melaksanakan briefing HD, HKD dan HP di Aula BPS Kabupaten Tulang Bawang Barat. Peserta kegiatan terdiri atas Mitra dan organik BPS.

Pertemuan ini membahas mengenai evaluasi data hasil pendataan selama tahun 2024 beserta rencana dan strategi perbaikan yang lebih efektif dan efisien untuk pelaksanaan tahun 2025. Dengan dilakukan kegiatan briefing petugas ini diharapkan dapat memberikan pemahaman tentang konsep dan definisi serta menghasilkan petugas yang berkualitas.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Tulang Bawang Barat (BPS-Statistics Tulang Bawang Barat Regency)

Jln. Tirta Makmur

Tulang Bawang Tengah

Tulang Bawang Barat

Telp (0726) 7575047

Faks (0726) 7575047

Mailbox : bps1812@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik