Tanggal Rilis | : | 1 September 2020 |
Ukuran File | : | 1.21 MB |
Abstraksi
NTP Provinsi Lampung Agustus 2020 untuk masing-masing subsektor tercatat Subsektor Padi & Palawija (NTP-P) (94,12), Hortikultura (NTP-H) (94,19), Tanaman Perkebunan Rakyat (NTP-Pr) (92,20), Peternakan (NTP-Pt) (100,59), Perikanan Tangkap (101,49), dan Perikanan Budidaya (99,31). Sedangkan NTP Provinsi Lampung tercatat sebesar 94,26. Agustus 2020, beberapa komoditas mengalami kenaikan harga, antara lain pada komoditas subsektor tanaman pangan dan tanaman perkebunan rakyat, seperti pada gabah, ketela pohon, kelapa, kopi, karet, dan kelapa sawit. Sedangkan subsektor yang mengalami penurunan harga, antara lain pada komoditas subsektor hortikultura, peternakan, perikanan tangkap, dan perikanan budidaya, seperti pada beberapa jenis sayuran dan buah-buahan, ternak besar, ternak kecil, unggas, beberapa jenis ikan tangkap, dan beberapa jenis ikan budidaya. |
Badan Pusat Statistik
Badan Pusat Statistik Kabupaten Tulang Bawang Barat (BPS-Statistics Tulang Bawang Barat Regency)
Jln. Tirta Makmur
Tulang Bawang Tengah
Tulang Bawang Barat
Telp (0726) 7575047
Faks (0726) 7575047
Mailbox : bps1812@bps.go.id